BUKU BEKAL HAJI IKHTIAR MERAIH HAJI MABRUR (UFA)

Penerbit: Ustadz Firanda Office


  • 195.000,00
Ongkos kirim dihitung saat checkout


BUKU BEKAL HAJI IKHTIAR MERAIH HAJI MABRUR (UFA)


Haji merupakan salah satu rukun islam dan ibadah yang istimewa. Menyatukan antara ibadah badaniah (fisik) dan ibadah maliyah (harta). Sehingga tidak semua umat islam mampu melaksanakannya. Untuk itu dibutuhkan bekal yang cukup serta benar agar ibadah yang dilakukan tidak berujung sia-sia. “Al 'Ilmu Qoblal Qouli Wal 'Amali (Ilmu Sebelum Berkata dan Berbuat)”

Maka buku ini hadir sebagai usaha kecil dari penulis untuk membantu jamaah haji agar bisa berhaji dengan lebih baik, lebih ikhlas, lebih sesuai sunnah, lebih bersabar, dan lebih meraih pahala yang lebih besar di sisi Allah. Semoga Allah menerima amal ini sebagai amal yang ikhlas di sisiNya.

Buku Bekal Haji Ikhtiar Meraih Haji Mabrur
Penulis : Ustadz Firanda Andirja
Penerbit : UFA Office
Ukuran : 17,3 x 25 cm
Tebal : 593 Halaman
Sampul : Hard Cover
Berat Pengiriman : 1300 gram
Harga : Rp 195.000


Kami Juga Merekomendasikan