BUKU PARA SAHABAT NABI KISAH PERJUANGAN PENGORBANAN DAN KETELADANAN (DARUL HAQ)
BUKU PARA SAHABAT NABI KISAH PERJUANGAN PENGORBANAN DAN KETELADANAN (DARUL HAQ)
Generasi terbaik. Itulah sebutan yang sangat cocok untuk disematkan kepada para sahabat Nabi. Bagaimana tidak, merekalah para murid Nabi Shallallahu ‘alaihi wa Sallam yang terdidik dan terbina dengan sangat baik dalam madrasah kenabian. Generasi yang paling memahami seluk beluk agama Islam beserta ajarannya yang sangat luhur.
Buku ini telah berhasil menyajikan potret kehidupan sekelompok manusia bukan nabi, sama seperti kita. Akan tetapi memiliki keimanan yang sangat kuat dan rela berjuang dan berkorban demi tercapainya kejayaan Islam dan kaum muslimin.
Buku ini berhasil menggambarkan secara baik tentang perjalanan hidup, pencarian kebenaran, dan keteladanan para Sahabat Nabi dalam mengaplikasikan nilai-nilai luhur Islam.
Buku Para Sahabat Nabi Kisah Perjuangan Pengorbanan dan Keteladanan
Penulis : Dr. Abdul Hamid As-Suhaibani
Penerbit : Darul Haq
Ukuran : 16 x 24 cm
Tebal : 424 Halaman
Sampul : Soft Cover
Berat Pengiriman : 700 gram
Harga : Rp 80.000