BUKU TANYA JAWAB PSIKOLOGI MUSLIMAH (AQWAM)
BUKU TANYA JAWAB PSIKOLOGI MUSLIMAH (AQWAM)
Wanita, dengan segala keistimewaan dan kompleksitasnya, sering menjadi misteri bahkan bagi dirinya sendiri. Mulai dari tantangan tauma masa kecil, khitan, hubungan dengan pasangan, hingga ketakutan terhadap menopause, semua itu memerlukan pemahaman yang mendalam. Namun, banyak wanita kesulitan menemukan solusi yang tepat untuk mengatasi problematika ini, terutama yang sesuai dengan ajaran Islam dan pendekatan psikologis.
Melalui Buku Tanya Jawab Psikologi Muslimah, Dr. Sa’ad Riyadh memberikan jawaban terstruktur untuk 133 pertanyaan seputar kehidupan wanita dari masa anak-anak hingga usia lanjut. Berdasarkan pandangan psikologi dan syariat Islam, buku ini membantu wanita memahami dirinya lebih baik sekaligus menemukan solusi atas berbagai masalah kehidupan. Jangan biarkan pertanyaan-pertanyaan itu terus mengganjal, dapatkan buku ini sekarang dan temukan jawabannya!
Buku Tanya Jawab Psikologi Muslimah
Penulis : DR. Sa’ad Riyadh
Penerbit : Aqwam
Ukuran : 15 x 23 cm
Tebal : 216 Halaman
Sampul : Soft Cover
Berat Pengiriman : 400 gram
Harga : Rp 55.000