Kitab Al Kabair (Addarul Alamiyyah)

Penerbit: Addarul Alamiyyah Mesir


  • 100.000,00
Ongkos kirim dihitung saat checkout


Kitab Al Kabair


Kitab Al Kabair merupakan buah karya dari salah seorang ulama yang diakui keilmuannya, yaitu Imam adz-Dzahabi. Nama lengkap beliau adalah Muhammad bin Ahmad bin Utsman bin Qaimaz bin Abdullah at-Turkmani al-Fariqi asy-Syafi’i ad-Dimasyqi. Beliau dikenal dengan Imam adz-Dzahabi dikarenakan beliau dan ayah beliau adalah perajin emas.

Kitab Al Kabair merupakan salah satu karya beliau yang masih menjadi rujukan hingga saat ini, disamping karya-karya beliau yang lain. Kitab ini berisi penjelasan mengenai jenis-jenis perbuatan apa saja yang termasuk bentuk-bentuk dosa besar yang sudah seharusnya dijauhi oleh seorang muslim, karena amal perbuatan tersebut diancam oleh Allah Subhanahu wa Ta’ala dengan siksaan yang pedih di neraka bahkan sebagian dosa besar dapat mengantarkan seseorang kekal di dalam neraka.

Penulis : Muhammad bin Ahmad bin Utsman bin Qaimaz adz-Dzahabi
Penerbit : Addarul Alamiyyah, Mesir
Harga : Rp 100.000,-
Berat: 650 gr

Kami Juga Merekomendasikan